Fotografer Kondang Ngumpul di Kedai Ranting Blok M
Para fotografer kondang satu per satu berkumpul di Kedai Tjikini Blok M. Terima kasih teman-teman.
Para fotografer kondang satu per satu berkumpul di Kedai Tjikini Blok M. Terima kasih teman-teman.
Ulang tahun ke-16 Sakola Rimba di Kedai Tjikini malam ini. Selamat ya, maju terus dan semoga selalu bersemangat!
Makan siang dan ngobrol tentang makanan rumahan yang sedep-sedep kesukaan bro Yanuar dan @pritalaura.lulu. Meskipun sering lihat wajahnya (dulu) di stasiun televisi, tapi yang saya ingat terus justru sewaktu Pritta…
Salam hangat dari Kedai Tjikini. Foto: Panca
Makan di Kedai Tjikini siang kali ini bersama mbak Niniek L. Karim, mbak Widyawati, dan sutradara Sidi Saleh - yang baru lulus ujian dari PPM. Rawon, gado-gado, lontong cap gomeh,…
Suatu siang bersama Anton Diaz dan mbak Theresia Emir di Kedai Tjikini. Di tahun-tahun lawas itu, AD adalah fashion stylist sekaligus penulis mode. Sedangkan mbak Threes tiada lain editor sekaligus…
Akhirnya ke sini lagi, setelah sekian tahun tidak mampir. Masih adem, dan masih wangi aroma mie godog yang sungguh istimewa. Tenang. Tenterem. Di depan tak ada pembongkaran trotoar yang heboh.…
Suatu sore di Kedai Tjikini: Pak Hotman Siahaan, Ignatius Haryanto, dan Pak Masmimar Mangiang. Teman-teman yang bekerja di kantor media atau yang kuliah di jurusan komunikasi dan atau sosiologi tentu…
Tara Sosrowardoyo Banyak tokoh yang menginspirasi dalam perjalanan kehidupan saya. Karya foto Tara Sosrowardoyo adalah salah satunya. Namanya tertera pada buku 'Java Style', buku lawas tentang design yang diulas secara…
Terima kasih teman-teman yang telah ikut demo masak "Nasi Wuduk Iwak Ingkung" pada Sabtu, 26 April 2019 di Kedai Tjikini dari pukul 10.00 s.d 13.00. Terima kasih juga untuk narasumber…